Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Wa Ode Ira Maya

Wa Ode Ira Maya

Kota Kendari
Terakhir login 2 bulan yang lalu

Portfolio
Media Social

Saya sangat bersemangat untuk mengembangkan karier saya di bidang pemasaran. Saya memiliki latar belakang yang kuat dalam bidang pemasaran dan administrasi. Dan saya sangat tertarik untuk membawa pengetahuan dan keterampilan saya ke dalam tim yang inovatif untuk mencapai kesuksesan bersama.

Mei 2022
Universitas Halu Oleo

S1 Akuntansi IPK 3.40

Juni 2023 - Agustus 2023
Administrasi Program Crash Claim KUR

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Pekerja Lepas

Membuat salinan dan pengarsipan berkas Claim KUR, melakukan pengarsipan dokumen, membantu customer service dalam pelayanan kepada nasabah.


Agustus 2022 - Februari 2023
Marketing sales & officer

PT Pegadaian Magang

Melakukan pengenalan produk pegadaian kepada masyarakat sekitar Unit Co-Location, melakukan progres kepada calon nasabah baru, melakukan proses canvasing & pengadministrasian calon nasabah baru.


Media
Lihat Media
Januari 2025
Sertifikasi Administrasi Perkantoran

LSP BNSP BPVP KENDARI 82110 4110 0003833 2025

Melakukan pelatihan & pembelajaran mengenai administrasi perkantoran secara lebih intens.


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Market analysis
Administrator Basis Data
Microsoft Office (Word, Excel)

Soft Skills:
Adaptif
Communication
Negosiasi