Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Naura Sheika Maryam

Naura Sheika Maryam

Kab. Sidoarjo
Terakhir login 1 bulan yang lalu

Portfolio

Saya mahasiswa semester 6 jurusan computer science di binus university. Saya sangat tertarik dalam hal mempelajari data, ui/ux dan bisnis analis.

Sedang berjalan
Universitas Bina Nusantara

S1 Informatika IPK 3.66

Juli 2024 - Desember 2024
Internship Mahasiswa_Information and Communication Technologies_TTL_Batch 2 2024
Verified intern of Logo Magenta

PT Pelindo Terminal Petikemas Magang


Maret 2024 - Januari 2024
UI Developer Intern

Shinta VR Magang

Saya bekerja sebagai UI developer, dimana mengerjakan bagian design menggunakan figam dan mengimplementasikan ui design ke dalam unity


Oktober 2022 - Desember 2023
Staff Public Relation

BNCC Organisasi

Saya mengikuti organisasi yaitu BNCC di dalam kampus, dimana saya menjadi Staff public realtion yang bertugas untuk mencari organisasi lain untuk menjadi partner dalam acara, menyiapkan beberapa acara internal, menjalin komunikasi dengan berbagai partner dan mengelola media sosial BNCC

Hard Skills:
Data Analysis
CSS
Desain Grafis
Figma
HTML
Keamanan Informasi
Desain Prototipe
Desain Antarmuka Pengguna (UI)
Desain UX
Desain Web
Manajemen basis data
Arsitektur informasi

Soft Skills:
Adaptif
Adaptabilitas/kesabaran
Minta bantuan saat dibutuhkan
Kolaborasi
Komitmen
Koordinasi
Kreativitas
Berpikir kritis
Disiplin
Empati
Komunikasi
Keterbukaan
Sikap positif
Kerjasama Tim
Manajemen waktu