Curriculum Vitae

Titah Indit Pakarti
Saya seorang Analis Spasial yang berfokus pada penginderaan jauh dan GIS untuk pemrosesan citra satelit. Berkemampuan dalam pemetaan dan riset dengan pengalaman magang di PRPJ-ORPA BRIN, bekerja di BPS (mitra pemetaan) dan Asisten Laboratorium Tanah.
Agustus 2023
Universitas Negeri Malang
S1 • Geografi • IPK 3.74
Januari 2024 - Juni 2024
IFRI

PT Pupuk Indonesia (Persero) • Magang
Agustus 2023 - Oktober 2023
Mitra Pegolahan Peta Sensus Pertanian 2023
BPS Kabupaten Pacitan • Pekerja Lepas
1) Pemetaan batas administrasi wilayah kerja statistik (Wilkerstat) 2023 dengan matching, georeferencing, dan editing peta SLS/Non SLS (skala RT/RW) tahun 2022 meggunakan acuan raster peta SLS/Non SLS tahun 2023 di Kabupaten Pacitan;
2) Error checking dan cleaning peta Wilkerstat 2023 untuk penyusunan peta Wilkerstat skala desa dan kecamatan di Kabupaten Pacitan;
3) Reklasifikasi peta tutupan lahan Kabupaten Pacitan menggunakan interpretasi citra;
4) Standarisasi peta titik bangunan rumah tangga pertanian dengan georefenrecing, error checking, dan cleaning.
Januari 2023 - Mei 2023
Asisten Laboratorium Geografi Tanah
Universitas Negeri Malang • Part Time
1) Pendampingan teknis praktikum sifat fisika, kimia, dan biologi tanah baik di laboratorium;
2) Instruktur pengambilan sampel tanah di lapangan.
Agustus 2022 - Desember 2022
Ketua Projek Penelitian
Pusat Riset Penginderaan Jauh - ORPA, BRIN • Magang
1) Pemodelan citra Sentinel-2a untuk lahan kritis DAS Ciliwung dengan machine learning algoritma CART, SVM, dan RF meggunakan GEE;
2) Deteksi marine oil spill di Cilacap menggunakan citra Synthetic Aperture Radar (SAR) dengan GEE;
3) Analisis citra Aqua-MODIS untuk zona potensi penangkapan ikan (ZPPI) berjenis pelagis di Kabupaten Pacitan dengan Maximum Entrophy.
Januari 2022 - Desember 2022
Staf Departemen Ekonomi kreatif
BEM Fakultas Ilmu Sosial UM • Organisasi
1) Penanggung jawab agenda Bincang Bisnis dan Fispreneur of the Month;
2) Bendahara program kerja National Business and Expo (NBE).