Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Syafa Nurfauziah

Syafa Nurfauziah

Kota Adm. Jakarta Utara
Terakhir login

Media Social

Saya memiliki komitmen untuk terus berkembang dan berinovasi serta ingin banyak belajar hal baru, agar dapat mengembangkan minat saya dalam Manajemen Sumber Daya Manusia, Kreativitas, dan Teknologi.

November 2024
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

S1 Manajemen IPK 3.75

Januari 2024 - Sekarang
Human Resource Departement

PT Akses Pelabuhan Indonesia Magang

Membuat konten kegiatan perusahaan dan mendesain poster untuk hari libur tertentu. Membuat Siaran Pers untuk kegiatan-kegiatan penting perusahaan. Mengadakan kerjasama antar perusahaan dan anak perusahaan seperti, mengadakan seminar kolaboratif, kegiatan tjsl kolaboratif, dan kegiatan management walkthrough kolaboratif dan lain sebagainya. Menyusun Laporan Humas dan Manajemen Risiko BPR setiap bulannya. Membuat Laporan Kas Kecil setiap bulan. Membantu mentor menginput penggajian karyawan dengan SAP.


Januari 2022 - Januari 2023
Anggota

Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) FEB Organisasi

Menerima saran, kritik, dan keluhan dari mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis melalui berbagai media. Memantau perkembangan penyelesaian masalah dan memberikan informasi terbaru kepada mahasiswa atas langkah-langkah yang telah diambil. Mengelola platform komunikasi seperti media sosial atau situs web organisasi untuk menyebarluaskan informasi terkait aspirasi mahasiswa dan langkah tindak lanjut.

Hard Skills:
Data analysis tools (Excel, Tableau)
Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Risiko
Desain grafis (Adobe Illustrator, Canva)

Soft Skills:
Adaptabilitas
Problem-solving
Communication
Keterampilan menulis
Kreativitas
Manajemen waktu
Pemikiran kritis
Keterampilan organisasi
Kejujuran