Curriculum Vitae

Nabilla
Media Social
Saya adalah lulusan Teknik Mesin dari Universitas Gadjah Mada dengan semangat tinggi untuk terus berkembang, baik secara pribadi maupun profesional. Saya telah mengembangkan keterampilan yang kuat dalam kepemimpinan, kerja tim, dan public speaking melalui keterlibatan langsung dalam organisasi dan proyek-proyek teknik. Saya memiliki minat khusus dalam menerapkan pengetahuan teknis dan kemampuan analitis saya untuk menghadapi tantangan dunia nyata, terutama di industri minyak dan gas serta bidang teknik lainnya yang membutuhkan solusi praktis berbasis data.
Mei 2025
Universitas Gadjah Mada
S1 • Teknik Mesin • IPK 3.46
Januari 2025 - Sekarang
Engineer Intern
PT Genio Teknik Solutions • Magang
• Membuat dokumen standar teknik berdasarkan regulasi API.
• Menyusun Sistem Manajemen Mutu untuk perusahaan.
• Mengelola administrasi gambar teknik sesuai dengan bagian gambar masing-masing.
• Mempelajari API 6A, yaitu standar untuk peralatan wellhead dan Christmas tree di industri minyak dan gas, yang memastikan keselamatan, keandalan, dan kinerja.
• Mempelajari API Q1, yaitu standar sistem manajemen mutu untuk organisasi manufaktur di industri minyak dan gas, dengan fokus pada keandalan produk, manajemen risiko, dan peningkatan berkelanjutan.
Media

Desember 2024 - Januari 2025
Stationary and Statutory Inspection Engineer Interns
PT Kilang Pertamina Internasional • Magang
• Mempelajari berbagai jenis korosi pada peralatan, khususnya *Corrosion Under Insulation* (CUI), untuk memahami lebih dalam penyebab dan dampaknya.
• Melakukan perhitungan untuk menentukan sisa umur tangki penyimpanan 42-T-102A yang digunakan untuk penyimpanan minyak mentah, sesuai dengan standar API 653 dan API 650.
• Mengenal metode perhitungan ketebalan minimum, laju korosi, dan sisa umur tangki penyimpanan guna memastikan kesesuaian dengan standar industri.
• Berpartisipasi dalam pengujian *ultrasonic thickness* (UT) pada pipa untuk menilai kondisi dan mengidentifikasi area yang berpotensi bermasalah.
• Aktif mengumpulkan, menganalisis, dan menginterpretasikan data terkait tangki penyimpanan untuk mendukung strategi inspeksi dan pemeliharaan serta memastikan kinerja yang optimal.
Media

Januari 2023 - Januari 2024
Kepala Divisi
Keluarga Mahasiswa Teknik Mesin • Organisasi
• Memimpin divisi yang terdiri dari 10 orang untuk mendukung kegiatan advokasi mahasiswa Teknik Mesin, mencakup isu seperti UKT (Uang Kuliah Tunggal) dan seminar kerja praktik.
• Berhasil menggalang dana sekitar Rp100.000.000,- untuk membantu mahasiswa yang membutuhkan bantuan biaya kuliah, dengan alokasi sekitar Rp3.000.000,- per mahasiswa.
• Melaksanakan kegiatan “Hearing Department” antara mahasiswa dan pihak departemen untuk membahas permasalahan mahasiswa serta transparansi dari pihak departemen. Hasil yang diperoleh:
o Regulasi baru terkait seminar kerja praktik
o Pengadaan dan pembaruan fasilitas dari departemen
Media

Januari 2023 - September 2023
Ghost Writer
Departemen Teknik Mesin dan Industri UGM • Pekerja Lepas
• Membantu dalam penulisan 2 buku dengan topik utama serat alam dan teknologi pencetakan 3D, mencakup total 3 bab, 30 subbab, dengan minimal 180 halaman (setiap subbab terdiri dari setidaknya enam (6) halaman).
• Menulis, memparafrase, dan mengutip dari berbagai sumber dengan tetap memastikan batas kemiripan (similarity) terpenuhi.
Media
