Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

MUH.  ALAMSYAH PERDANA PUTRA

MUH. ALAMSYAH PERDANA PUTRA

Kota Makassar
Terakhir login 5 bulan yang lalu

Fresh Graduate dari Universitas Muhammadiyah Makassar program studi akuntansi dengan konsentrasi ASP. Aktif berorganisasi serta memiliki sikap kepemimpinan, dapat bekerja secara individu maupun tim, dan memiliki semangat yang tinggi dalam mencapai suatu tujuan. Cukup mahir dalam mengoperasikan komputer terutama Microsoft Office serta memiliki komitmen untuk mengembangkan karir di bidang Administrasi dan Akuntansi, saya juga sangat terbuka untuk kesempatan lainnya

Januari 2023
Universitas Muhammadiyah Makassar

S1 Akuntansi IPK 3.55

Mei 2022 - Juni 2023
Customer Service

PT Pegadaian Magang

• Menghubungi nasabah untuk melakukan pembayaran gadai yang telah jatuh tempo
• Melakukan kegiatan pemasaran baik melalui media sosial atau kegiatan sosialisasi offline
• Menginput formulir pasca pencairan kredit
• Melakukan pelayanan terhadap nasabah


Media
Lihat Media

Januari 2021 - Januari 2021
Staff Administrasi

Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kab. Mamuju Magang

• Melaksanakan perencanaan APBD dan prubahan APBD
• Menghimpun Rencana Kerja Anggaran (RKA) SKPD;
• Melaksanakan penyusunan rancangan perda dan peraturan walikota tentang APBD dan perubahan APBD;
• Melaksanakan perencanaan anggaran belanja gaji dan tunjangan pegawai;
• Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.


Media
Lihat Media

Januari 2017 - Januari 2018
Ketua Dewan Organisasi Pramuka

SMA NEGERI 11 MAKASSAR Organisasi

• Menjadi koordinator event lomba pramuka tingkat penegak se-sulawesi
• Melaksanakan setiap program kerja yang telah ditentukan
• Melaksanakan penyusunan perencanaan anggaran setiap kegiatan
• Menyusun laporan pertanggungjawaban pada setiap kegiatan atau event yang telah dilaksanakan

Hard Skills:
Penganggaran
Administrasi Sistem
Desain grafis (Adobe Illustrator, Canva)
Microsoft Office (Word, Excel)

Soft Skills:
Adaptif
Problem-solving
Manajemen waktu
Komunikasi
Kepemimpinan