Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Feri Mursyida Robby

Feri Mursyida Robby

Kota Surabaya
Terakhir login 3 minggu yang lalu

Saya merupakan seorang Mahasiswa Manajemen Bisnis yang memiliki minat dalam bidang pemasaran, analisis data, dan pengembangan strategi bisnis. Terbiasa bekerja dalam tim, memiliki kemampuan komunikasi yang baik, dan berorientasi pada hasil. Berkomitmen untuk memanfaatkan magang sebagai kesempatan belajar dan berkontribusi terhadap keberhasilan perusahaan.

Sedang berjalan
Universitas 17 Agustus 1945

S1 Management IPK 3.28

Januari 2025 - Maret 2025
Operasional Kantor Cabang
Verified intern of Logo Magenta

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) Magang