Curriculum Vitae

Feri Mursyida Robby
Saya merupakan seorang Mahasiswa Manajemen Bisnis yang memiliki minat dalam bidang pemasaran, analisis data, dan pengembangan strategi bisnis. Terbiasa bekerja dalam tim, memiliki kemampuan komunikasi yang baik, dan berorientasi pada hasil. Berkomitmen untuk memanfaatkan magang sebagai kesempatan belajar dan berkontribusi terhadap keberhasilan perusahaan.
Sedang berjalan
Universitas 17 Agustus 1945
S1 • Management • IPK 3.28
Januari 2025 - Maret 2025
Operasional Kantor Cabang

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) • Magang