Curriculum Vitae

Farhan Abdurrasyid
Saya Farhan Abdurrasyid seorang mahasiswa semester 5 di Prodi S1-Teknik Elektro Universitas Negeri Surabaya yang aktif di perkuliahan dan organisasi mahasiswa, dapat berkomunikasi dengan baik, bekerja dalam tim, dan memiliki jiwa kepemimpinan yang tinggi. Dalam perkuliahan saya belajar beberapa software engineering, yaitu autocad, matlab, Automation Studio dan juga Proteus . Saya juga aktif di salah satu organisasi di perkuliahan dan saat ini juga saya menjabat sebagai <br /> wakil ketua himpunan di Himpunan Mahasiswa Prodi Teknik Elektro, dalam <br /> organisasi saya mampu menjadi pemimpin yang bertanggung jawab, dan dapat memanajemen organisasi maupun anggota dengan baik. Saya mempunyai ketertarikan dan minat dalam bidang ke elektroan, terutama di bidang revolusi industri 5.0, seperti IoT(Internet of Things).
Sedang berjalan
Universitas Negeri Surabaya
S1 • Teknik Elektro • IPK 3.69
Agustus 2025 - Desember 2025
Intern Surveyor Surabaya

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) • Magang
Februari 2025 - Sekarang
wakil ketua
himpunan mahasiswa prodi teknik elektro unesa • Organisasi
di organisasi saya bertugas untuk memejemen internal organisasi baik secara program kerja yang ada maupun mengatur individu -individu anggota organisasi